Islam Web

Artikel

  1. Home
  2. Artikel
  3. KELUARGA DAN MASYARAKAT

37 Artikel

  • Mengapa Para Pemuda Barat Menyukai Minuman Alkohol

    Studi penelitian terbaru menunjukkan bahwa Amerika Serikat sedang diserang wabah maraknya konsumsi alkohol di kalangan anak usia di bawah umur. Penelitian-penelitian itu menunjukkan bahwa banyak anak-anak yang mulai meminum alkohol ketika masih di jenjang-jenjang pendidikan dasar, menengah, dan ketika sampai di jenjang SMA. Sedangkan lebih dari 80%.. Selengkapnya

  • Meniti Masa Pubertas Tanpa Krisis

    Fase pubertas adalah fase yang diwarnai dengan pergolakan batin, berbagai perubahan drastis, serta kondisi kejiwaan yang fluktuatif. Suatu kondisi yang kadang menyebabkan para orang tua merasa khawatir dalam berinteraksi dengan anak-anak mereka pada fase ini. Fase ini sangat dinamis dan krusial bagi seorang anak yang melaluinya, sebab dalam fase ini.. Selengkapnya

  • Apakah Ini yang Dinamakan Cinta?!

    Kepada para pecinta gadis-gadis muda, kepada para penggila wanita, kepada manusia-manusia yang larut dalam hawa nafsu yang hitam, kepada para mereka yang tersihir oleh kata-kata "wanita", kepada mereka semua, saya ingin mengatakan: "Apakah ini yang dinamakan cinta?!" Pada awalnya saya berpikiran—mohon dikoreksi jika pikiran.. Selengkapnya

  • Hikmah di Balik Hari Raya ('Îd)

    Sunnatullah menghendaki agar kejadian-kejadian hidup tidak berjalan dengan satu ritme dan monoton. Allah menjadikan perubahan dan variasi sebagai fitrah kehidupan dan karakter dasar makhluk hidup. Di balik disyariatannya hari-hari raya di dalam Islam terdapat hikmah pemenuhan kebutuhan manusia, di samping juga sejalan dengan fitrah mereka yang suka.. Selengkapnya

  • Masa Remaja

    Masa remaja adalah masa yang memiliki keistimewaan tersendiri dalam pertumbuhan manusia. Ini karena masa remaja sejatinya lebih dipandang sebagai awal pertumbuhan baru anak manusia daripada sekedar akhir masa kanak-kanak. Masa inilah yang kelak sangat berpengaruh dalam menentukan arah perjalanan hidup, perilaku sosial, moral, dan psikologis seseorang... Selengkapnya

  • Wawasan Anak

    Bacaan Anak: Bacaan memberi dampak yang luas dan mendalam pada anak. Membaca akan memuaskan rasa ingin tahunya, sekaligus memberinya informasi-informasi penting yang membantunya untuk memecahkan banyak masalah. Melalui membaca, anak dapat memperoleh kepercayaan dirinya, serta kemampuan untuk mengungkapkan pikiran dan perasaannya dengan mudah. Di samping.. Selengkapnya

  • Problem Anak-Anak

    Anak memiliki banyak problem psikologis yang terkadang membuat orangtua kebingungan, menderita, tidak dapat tidur, khawatir, bahkan berteriak histris karenanya. Apa yang akan kita lakukan pada anak kita yang mudah marah misalnya? Bagaimana kita berinteraksi dengannya? Ada di antara kita yang mengeluh misalnya: "Anakku mencuri!", "Anakku.. Selengkapnya